Yodha Media Indonesia - Pada Selasa (27/8/2024), sebanyak 55 anggota DPRD Kabupaten Bogor periode 2024-2029 dilantik. Rudy Susmanto terpilih sebagai pimpinan sementara untuk memimpin sidang DPRD.
Pelantikan berlangsung di Gedung DPRD Kabupaten Bogor, dengan dihadiri oleh para tamu undangan dan diadakan sesuai ketentuan perundang-undangan yang berlaku.
Dalam pidatonya, Rudy menyatakan kehormatannya bisa menjadi pimpinan sementara. Selain itu, dia menjelaskan tugasnya yang hanya sebagai pemimpin sidang DPRD Kabupaten Bogor dalam memfasilitasi pembentukan fraksi-fraksi DPRD, penyusunan rancangan peraturan DPRD tentang tata tertib DPRD dan memproses penetapan Pimpinan DPRD definitif.
Berikut daftar anggota DPRD Kabupaten Bogor 2024-2029 yang baru dilantik. Mereka terdiri dari 55 anggota yang terbagi dalam 6 dapil.
Dapil I
Rudy Susmanto (Gerindra)
Agus Salim (PKS)
Achmad Maulana (Golkar)
Ade Senjaya (Demokrat)
Irvan Maulana (Gerindra)
Robinton Sitorus (PDIP)
Ferry Roveo (PPP)
Achmad Yaudin (PKB)
Riefky Pranata (Gerindra)
Dapil II
Ahmad Ansori (Gerindra)
Sulaeman (PKS)
Amin Sugandi (Golkar)
Muad Khalim (PDIP)
Junaidi Samsudin (PPP)
Candra Kusuma (Demokrat)
Beben Suhendar (Gerindra)
Nunur Nurhasdian (PKB)
Rudy Sabana (NasDem)
Achmad Fathoni (PKS)
Dapil III
Wawan Haikal Kurdi (Golkar)
Nurunnisa Setiawan (Gerindra)
Ading Ahmad (PKS)
Edwin Sumarga (PKB)
Abdul Jalil (Demokrat)
Usup (PPP)
Ismail (Golkar)
Slamet Mulyadi (PDIP)
Heri Aristandi (Gerindra)
Fahirmal Fahim (NasDem)
Dapil IV
Ridwan Muhibi (Golkar)
Heri Gunawan (Gerindra)
Ruhiyat Sujana (Demokrat)
Lukmanudin Ar-Rasyid (PKB)
Wasto (PKS)
Hasani (PPP)
Azwar Anas (NasDem)
Dapil V
Sastra Winara (Gerindra)
Aan Triana (Golkar)
Siti Asiah (PPP)
Nurodin (PKB)
Usep Nukliri (PAN)
Egi Gunadi (PDIP)
Dede Suhendar (Demokrat)
Sutoto (PKS)
Santi Nur Sadiman (NasDem)
Sarni (Gerindra)
Dapil VI
Andi Permana (Gerindra)
Irfan baihaki (PKS)
Okke Fauzi (Golkar)
Barkah (PDIP)
Fuad Al Ansori (PKB)
Sutisna (PAN)
Sugara (PPP)
Irman Nurcahyan (Demokrat)
Arif Rochman (Gerindra)
Ini adalah rapat paripurna pertama dilakukan oleh anggota DPRD Kabupaten Bogor periode 2024-2029. Tantangan berat akan menantang para anggota DPRD Kabupaten Bogor kedepannya.
Semoga bisa menghasilkan keputusan yang terbaik demi kesejahteraan masyarakat Kabupaten Bogor.